Daftar Game Paling Banyak Dibajak di 2011 - Surga Berita

Berita Terkini :

Daftar Game Paling Banyak Dibajak di 2011



@SurgaBerita - Game memang tak pernah lepas dari tangan para pembajak. Ironisnya, aksi tersebut kerap menimpa game papan atas dengan ongkos produksi yang tinggi. 

Sebut saja Crysis 2. Game yang cukup lama dinanti ini sudah hinggap di tangan pembajak sebulan sebelum dirilis, tak heran jika kemudian jutaan gamer berbondong-bondong mengunduh file install
asinya. 

Game lain yang tak kalah 'menderita' 
adalah Call of Duty: Modern Warfare 3 dan Battlefield 3. Kedua game yang dirilis untuk PC dan konsol itu langsung diserbu hingga mencapai lebih dari 3 juta kali download.



Daftar game PC yang banyak diunduh secara ilegal di 2011



  1. Crysis 2 (3.920.000 kali diunduh) (dirilis Maret 2011)
  2. Call of Duty: Modern Warfare 3 (3.650.000) (Nov. 2011)
  3. Battlefield 3 (3.510.000) (Okt. 2011)
  4. FIFA 12 (3.390.000) (Sept. 2011)
  5. Portal 2 (3.240.000) (Apr. 2011)

Nintendo Wii


  1. Super Mario Galaxy 2 (1.280.000) (Mei. 2010)
  2. Mario Sports Mix (1.090.000) (Feb. 2011)
  3. Xenoblade Chronicles (950.000) (Aug. 2011 EU)
  4. Lego Pirates of the Caribbean (870.000) (Mei 2011)
  5. FIFA 12 (860.000) (Sept. 2011)

Xbox 360


  1. Gears of War 3 (890.000) (Sept. 2011)
  2. Call of Duty: Modern Warfare 3 (830.000) (Nov. 2011)
  3. Battlefield 3 (760.000) (Okt. 2011)
  4. Forza Motorsport 4 (720.000) (Okt. 2011)
  5. Kinect Sports: Season Two (690.000) (Okt. 2011)

Title Post: Daftar Game Paling Banyak Dibajak di 2011
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Author: surgaberita

Terimakasih sudah berkunjung, Jika ada kritik dan saran silahkan tinggalkan komentar


LIKE dan FOLLOW SurgaBerita









Copyright 2013 Surgaberita All rights reserved Designed by Cafe-share Forum